PIKET POS JALUR LANTAS OLEH ANGGOTA PIKET SATLANTAS POLRES TANBU

Anggota Piket Satlantas Polres Tanah Bumbu Laksanakan Piket Pos Lantas Jalur yang bertempat di Pos Lantas BKPM. Kamis (09/02/2023)

Piket Pos Jalur yang dilaksanakan oleh anggota piket Satlantas Polres bertanggung jawab terhadap mako Pos Lantas, pengawasan ranmor barang bukti laka dan tilang, dan juga stand by antisipasi laka lantas dijalur polsek yaitu Polsek Angsana, Polsek Sungai Loban, dan Polsek Kuranji. Anggota Satlantas Polres Tanbu yang melaksanakan piket pos jalur berjumlah dua orang.

“Dengan adanya piket pos lantas yang dilaksanakan oleh dua anggota Satlantas Tanah Bumbu diharapkan terwujudnya situasi kamseltibcarlantas yang kondusif di wilayah hukum Polres Tanah Bumbu” Ucap Kasatlantas Polres Tanbu AKP Guntur Setyo Pambudi, S.I.K.

Pelaksanaan kegiatas Pos Lantas Jalur berjalan dengan lancar, aman dan terkendali.

Views All Time
Views All Time
Views Today
Views Today

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *